Official trailer Dusun mayit | 31 desember 2025

Official trailer Dusun mayit | 31 desember 2025

Pendakian ke Gunung Welirang kali ini menjadi petualang pertama bagi Yuni dan Nita untuk melihat pesona keindahan alamnya secara langsung. Di tengah pendakian, mereka tersesat saat berada di padang rumput dengan dikelilingi oleh ilalang yang luas dan melihat sebuah pasar lalu memutuskan untuk beristirahat. Namun tanpa disadari Yuni, Nita, Aryo dan Raka telah memasuki batas wilayah antara manusia dan alam ghaib. Akankah petualangan mereka untuk melihat pesona keindahan Gunung Welirang berhasil? Nantikan Dusun Mayit di Bioskop mulai 31 Desember 2025. #DusunMayit​ #FilmDusunMayit​ #HitmakerStudios​