Cara Ganti Background Zoom di Android dan iPhone

Cara Ganti Background Zoom di Android dan iPhone

Kamar berantakan? Mau suasana baru? Atau sekadar iseng aja? Apapun alasannya, kamu bisa ganti background untuk video call Zoom di HP dengan mudah. Berlaku untuk ponsel Android dan iPhone. #zoom #tips #background #android #iphone #tutorial #tekno ---------------------------  Berita Teknologi dan Gadget: https://tekno.kompas.com  Instagram:   / kompas.tekno    Twitter:   / kompastekno    Jurnalis: Conney Stephanie  Video Editor: Mochamad Hildan Farros